Rabu, 30 Maret 2016

Tema Binatang


                       RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN HARIAN
( RPPH)

TEMA / SUB TEMA          /SUB-SUB TEMA         : BINATANG / BINATANG AIR / IKAN SEMESTER / MINGGU                                            : I / 13 
USIA                                                                             : 5 – 6 Tahun 
Kompetensi Dasar (KD) yang ingin di capai    1.1,2.9,3.5-4.5,3.7-4.7,3.8-4.8,3.9-4.9,3.11-4.11,3.13-4.13,3.15-4.15 
Kegiatan                                                           : KARYA WISATA KE KOLAM IKAN                    


 HARI / TANGGAL             : ………………………………
MUATAN PEMBELAJARAN
KEGIATAN PEMBELAJARAN
ALAT & BAHAN
PENILAIAN
KOMPETENSI DASAR              BELUM MUNCUL           SUDAH MUNCUL              KET
1.   Mengenal ciptaan
Tuhan, dan  menyayangi sesama mahluk
2.   Mengembangkan motorik kasar dan motorik halus
I.    KEGIATAN AWAL

Ø Berdoa, Salam
Ø Hafalan surat pendek
Ø Bercakap-cakap sesuai tema, misalnya jenis-jenis binatang di air (ikan,katak, ular, buaya, kura-kura, udang, kepiting)







1.1
3.   Mengenal konsep
membaca.
4.   Mengenal konsep warna, bentuk, ukuran, tekstur, dan ciri-ciri ikan
5.   Dapat mengungkapkan dengan kalimat
sederhana
6.   Menambah kosa kata
7.   Menerapkan peraturan yang sudah dibuat, membangun kerja sama
II.  KEGIATAN INTI

a.     Mengamati
Ø  Karya wisata ke kolam ikan
Ø  Anak mengamati langsung orang yang sedang memancing, menangkap ikan dan/atau memberi makan ikan di kolam

b.     Menanya
Anak didorong untuk bertanya tentang objek yang diamati. Salah satu cara untuk mendorong anak bertanya adalah dengan bertanya “anak-anak apa yang ingin kamu ketahui tentang ikan dikolam ini?”, kemungkinan respon yang muncul dari pertanyaan ini adalah “itu ikan apa?” untuk menjawab pertanyaan itu, guru mendorong anak lain untuk menjawab, misalnya
pertanyaan yang diajukan “bagaimana cara memancing”, “alat apa yang dipakai untuk memancing”

c.      Mengumpulkan Informasi
Kegiatan 1: memancing, menangkap dan memberi makan ikan
Ø  Anak menyiapkan alat memancing dan melakukan percobaan untuk memancing ikan, menangkap ikan dengan jala dan memcoba
memberi makan ikan.
Ø  Anak yang telah mendapat ikan memasukkannya ke dalam tempat yang telah disediakan.
Ø  Anak yang telah mendapatkan ikan memasukannya ke dalam wadah yang disediakan dan menghitungnya
Ø  Anak menceritakan pengalaman melakukan kegiatan memancing,
menjala atau memberi makan ikan
Kegiatan 2: Mencocokkan kartu gambar ikan sesuai dengan gambar yang ada di papan lotto
Ø Anak bermain kartu kartu gambar dan papan lotto untuk melakukan kegiatan mencocokkan gambar yang sama
Ø Anak menyampaikan hasil kegiatan menghitung benda
Kegiatan 3: Membedakan benda ciptaan Tuhan dan buatan manusia serta
menggambar bebas
Ø Anak menyebutkan benda-benda yang diciptakan Tuhan dan yang buatan manusia berdasarkan hasil kunjungan ke kolam ikan
Ø Anak menggambar bebas sesuai dengan pengalaman kunjungan ke kolam ikan
Ø Anak menceritakan isi gambar yang dibuatnya

d.     Menalar
Anak di dorong untuk mencoba menyelesaikan kegiatan dengan cara yang berbeda dan menempelkan hasil kegiatan sesuai dengan nalarnya sehingga kaya akan pengalaman

e.     Mengkomunikasikan Informasi
Ø  Setelah mainan dan alat-alat pembelajaran dirapikan, guru mengajak anak duduk melingkar dan menanyakan pada setiap anak kejadian atau kegiatan yang dilakukan
Ø  Anak menceritakan hasil yang di dapat




Kolam ikan, alat pancing, jala ikan, orang memancing dan menjala ikan,
makanan ikan


III.   ISTIRAHAT – MAIN – MAKAN
Ø  Mencuci tangan, berdo’a sebelum  & sesudah makan
Ø  Bermain








 








IV.  PENUTUP
Ø  Tepuk dengan pola “Memancing ikan”
Ø  Evaluasi
Ø  Do’a mau pulang, salam













             Mengetahui,                                                                                                                                                           Cirebon,……………………..2015
Kepala PAUD ISLAM AL-HANIIF                                                                                                                                                



            ( Dewi Yuniarti S)                                                                                                                                                   

Tidak ada komentar:

Posting Komentar